Kartu Debit BRI Untuk PayPal Dan Cara Mudah Membuat Akun Paypal

Posted on

Kartu debit BRI untuk PayPal– Saat ini mulai banyak yang menggunakan Paypal untuk digunakan dalam bertransaksi. Jika Anda ingin melakukan transaksi lewat Paypal, maka pastikan untuk membuat akunnya terlebih dahulu.

Pengguna nantinya dapat membuat akun dengan kartu kredit terbaru bank BRI. Hanya saja, masih banyak yang mengetahui bagaimana cara membuat Paypal BRI. Sebelum kita nantinya membahas lebih jauh terkait dengan cara membuat paypal BRI. Kita harus mengetahui terlebih dahulu terkait dengan PayPal.

Apa Itu PayPal ?

Sebelum mengetahui cara membuat Paypal dengan kartu debit BRI untuk PayPal, ada baiknya Anda terlebih dahulu tahu dengan pengertian dari Paypal. PayPal adalah salah satu perusahaan yang menawarkan jasa transfer dan juga pembayaran secara lokal atau internasional dengan memanfaatkan jaringan internet.

Bila Anda sudah sering memakai internet, pastinya sudah tidak akan asing lagi dengan keberadaannya. Tidak cukup hanya dengan populer dan sudah banyak digunakan, menggunakan jasa ini juga cukup terjamin saat ingin melakukan transaksi. Dengan begitu, tidak ada salahnya bila nantinya Anda menggunakan jasa ini.

Terlebih untuk saat ini Paypal sudah akan menjadi salah satu kebutuhan bagi banyak orang. Bagaimana tidak? Anda saat ini sudah tidak harus lagi mengeluarkan banyak uang maupun mengambil terlebih dahulu di mesin ATM. Cukup hanya dengan memanfaatkan aplikasinya sehingga sudah bisa memanfaatkan berbagai layanan lainnya.

Manfaat Menggunakan Kartu Debit BRI untuk Paypal

Pada umumnya nantinya Anda akan bisa mendapat banyak sekali manfaat saat Anda sudah memiliki akun Paypal. Manfaat yang paling utamanya tidak lain yaitu dapat melakukan transaksi dengan lebih mudah dan juga cepat. Salah satunya adalah untuk melakukan belanja secara online walaupun Anda hanya berada di rumah saja. Ada beberapa situs belanja yang nantinya dapat digunakan yakni eBay, Amazon, dan lain sebagainya.

Pastinya, hal ini nanti juga akan sangat bermanfaat bagi mereka para penjual yang memang sudah memberikan penawaran produk pada situs belanja online. Mereka nantinya akan lebih cepat dalam menerima transaksi saat pembeli membeli barang tersebut dengan menggunakan akun Paypal. Untuk waktu transfer ke sesama akun Paypal dan ke bank hanya akan memakan waktu kurang dari 24 jam.

Sementara itu, Anda juga tidak harus merasa khawatir pasalnya nanti sudah dapat dipastikan bahwa akun yang akan digunakan tersebut aman sehingga lebih bisa terhindar dari penipuan. Paypal sendiri juga sudah memberikan jaminan tersendiri untuk setiap pembeli maupun penjual yang memang menggunakannya dalam melakukan setiap transaksi.

Cara Membuat PayPal BRI

Setelah Anda mengenal Paypal, maka kini saatnya Anda untuk mengetahui bagaimana cara untuk membuat akun Paypal dengan menggunakan rekening dari bank BRI atau kartu kredit mega gold. Saat ini untuk mendaftarkan akun tersebut bisa dilakukan dengan gratis. Berikut ini adalah caranya :

1. Masuk Terlebih Dahulu Pada Halaman Utama

Langkah pertama yang perlu Anda lakukan agar nantinya bisa belanja online dengan kartu kredit dan PayPal BRI, masuk pada halaman utama maupun halaman resmi Paypal. Hal ini akan lebih memudahkan untuk melakukan pendaftaran sehingga pengguna juga dapat mempunyai akunnya. Berikut ini adalah beberapa hal yang perlu untuk dilakukan :

  1. Pergi ke halaman website resmi Paypal
  2. Masuk dan pilih menu Sign Up
  3. Cari menu Create your Paypal Account
  4. Pilih menu tersebut à pilih jenis akun yang akan di inginkan
  5. Akun Buy with Paypal untuk belanja online tanpa 3d secure sedangkan Receive Payment untuk bisa menerima pembayaran.

2. Masukan Email

Pada dasarnya, untuk membuat akun Paypal sangatlah mudah sama seperti ketika Anda akan buat kartu kredit tanpa npwp. Terlebih, siapa saja bisa dengan bebas untuk membuat akun tersebut seperti daftar online kartu kredit. Oleh sebab itu, tidak akan ada salahnya jika Anda mencoba untuk membuat akunnya. Jika sudah masuk pada halaman resmi, maka Anda dapat lanjutkan seperti langkah di bawah ini:

  1. Cari kolom Get Started
  2. Masukkan email yang aktif untuk melakukan pendaftaran
  3. Pilih menu Next
  4. Isikan biodata akun Adsense
  5. Isi secara lengkap dan benar
  6. Anda nantinya akan mendapatkan email verifikasi
  7. Cek verifikasi pada email tersebut
  8. Login ke dalam email yang akan didaftarkan
  9. Masuk ke dalam pesan untuk melakukan verifikasi
  10. Pilih pada menu Confirm My Email
  11. Lalu login ke Paypal.

3. Verifikasi PayPal BRI

Jika Anda sudah berhasil login ke dalam akun Paypal yang sudah didaftarkan, maka langkah berikutnya adalah dengan melakukan verifikasi Paypal menggunakan Bank BRI. Untuk cara yang harus dilakukan sendiri sangatlah mudah untuk dilakukan. Cukup hanya memastikan memiliki rekening Bank BRI yang masih aktif. Lalu lakukan beberapa langkah seperti berikut:

  1. Login ke akun Paypal milik Anda.
  2. Masuk pada menu profil.
  3. Pilih Edit atau Add Bank account
  4. Pilih menu Get Verified
  5. Selanjutnya Anda dapat memilih menu Add a Bank Account
  6. Pastikan Anda untuk mengisi data informasi bank
  7. Isi nama penerima
  8. Isi nomor rekening
  9. Isi 7 digit kode bank dan juga 4 digit kode cabang bank
  10. Selanjutnya lakukan verifikasi.
  11. Tunggu hingga 1×24 jam
  12. Dapatkan 2 digit deposit rupiah ke dalam rekening yang Anda miliki.
  13. Akses rekening bank agar dapat melihatnya
  14. Masuk ke akun Paypal
  15. Masukkan berapa jumlah uang atau deposit yang dikirim oleh Paypal
  16. Klik pada menu Status Get Verified
  17. Klik Confirm Bank Account

Hal – hal Yang Harus Selalu Diperhatikan Ketika Akan Membuat Akun Kartu Debit BRI untuk Paypal

Ada banyak hal yang perlu Anda perhatikan ketika akan membuat akun Paypal maupun apply kartu kredit citibank online satu ini. Hal ini dilakukan supaya nantinya proses di dalam pendaftaran yang akan dilakukan bisa berjalan secara lancar.

Dengan begitu, nantinya dalam pembuatan kartu kredit pelajar maupun Paypal BRI tidak akan terdapat kesalahan ketika akan menginput berbagai informasi yang diinginkan oleh pihak Paypal atau promo kartu kredit BNI handphone.

Kemudian, keika akan melakukan verifikasi pada akun baik itu Paypal maupun cicilan BNI kartu kredit, pastikan untuk mengisi seluruh informasi secara tepat sesuai dengan kartu debit BRI untuk Paypal yang ada.

Jika diperlukan, teliti terlebih dahulu baru lanjut sebelum nantinya Anda memilih opsi simpan dan juga konfirmasi. Pasalnya, bila ada kesalahan yang akan dilakukan, maka pastinya Anda akan gagal dalam melakukan transaksi.

Itulah mengapa penting sekali untuk melakukan pengecekan terlebih dahulu. Termasuk untuk nomor rekening BRI yang nantinya akan diinput. Mengingat memang nomor tersebut mempunyai angka yang jauh lebih banyak bila dibandingkan dengan bank lain pada umumnya.

Info lain: Praktis! Ini Cara Membuat Kartu Kredit Secara Online di Semua Bank

x

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *